Prinsip dalam Mengikat Material Baja - Rigging
Pengikatan & Metode Pengangkatan yang aman
LOAD FACTORS GENERAL
Load factors yang digunakan untuk setiap jenis pengikatan
seperti gambar dibawah
CATATAN:
Jika diketahui berat beban maka (:) dibagi dengan dengan
semua factors
Jika diketahui Sling W.L.L. maka (X) dikalikan dengan semua
factors
LOAD FACTORS
Pengurangan kekuatan karena Faktor REEVE (Chocker
Hitch) F.S.W.R , Webb & Round
Synthetic & G-80 Chain Slings
PRAKTEK MENGIKAT
Dalam praktek mengikat ini, terdapat 5 prinsip dalam
menentukan proses mengikat dan beban yang mampu diangkat oleh sling, berikut
ini saya jabarkan satu persatu.
1. Prinsip Pengangkatan
dengan satu Sling
Jika 1 Ton batas maksimum sling digunakan untuk mengangkat
beban secara langsung. Maka maksimum beban harus 1 ton
Factor = 1 x WLL = Max Load
2. Prinsip pengangkatan
dengan dua sling
Jika 2 Ton WLL digunakan untuk mengangkat beban secara
langsung maksimum beban harus dua kali dari WLL sling
Factor = 2 x WLL = Beban Maksimum
3. Prinsip pengangkatan
dengan sling
Jika sling digunakan untuk basket hitch, selama sling dalam
posisi vertical dan sejajar. Beban maksimum di kali dua WLL sling
Factor = 2 x WLL = Beban Maksimum
4. Prinsip pengangkatan
dengan sling
Jika choke hitch (reeve & choke) digunakan kemudian
titik tegangan terjadi di choke
Load factor yang digunakan 0.75
Oleh karena itu, jika 1 ton WLL sling digunakan maka
perhitungannya adalah sebagai berikut:
Max Load =
Factor x WLL
= 0.75 x 1
=
0.75 Tonne
Inilah maksimum beban yang dapat diangkat oleh sling ini.
5. Prinsip pengangkatan dengan sling
Jika choke hitch (reeve & choke) digunakan kemudian
titik tegangan terjadi di choke
Load factor yang digunakan 0.75
Oleh karena itu, jika 1 ton WLL sling digunakan maka
perhitungannya adalah sebagai berikut:
Max Load =
Factor x WLL
= 0.5 x 1
=
0.5 Tonne
Inilah maksimum beban yang dapat diangkat oleh sling ini
Oleh karena itu pentingnya pengetahun ini dimiliki oleh kita sebagai engineer yang mencoba untuk bergerak di bidang sipil sehingga dalam proses menentukan keputusan tidak kesalahan,
ingatlah semakin sling tersebut disimpul maka semakin berkurang nilai kekuatannya.
mohon dipelajari baik-baik tentang sling tersebut karena akan berguna sekali sewaktu kita bekerja didunia teknik.
Salam